Pj Bupati Sugiat Himbau ASN Jombang Tetap Netral, Menjelang 4 Hari Sebelum Pemilu di Jombang

NetizenJombang.Com – Kurang empat hari lagi menuju hari pemungutan suara 14 Februari 2024 diselenggarakan secara serentak untuk Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Penjabat (Pj) Bupati Jombang, Sugiat menegaskan himbauan untuk para Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kabupaten Jombang bersikap Netral. “Sebagai ASN saya selalu menghimbau bahwa kita harus netral,” kata Pj Bupati Jombang Sugiat kepada wartawan,…

Read More

Lansia Tewas Tertabrak Truk Muatan Ayam di Jombang

NetizenJombang.Com – Seorang lansia pengendara sepeda meninggal dunia tertabrak truk muatan ayam di Jalan Raya Ring Road (Bypas) Mojoagung, Jombang, Jumat (9/2/2024). Data yang dihimpun dilokasi, diketahui korban bernama Sumali (63) warga Desa Betek, Kecamatan Mojoagung. Sementara sopir truk bernomor polisi S 8087 SC adalah Sumardi (50) warga Dusun Jetis, Desa Mancilan, Kecamatan Mojoagung. Saksi…

Read More

Distribusi Logistik Pemilu, 9 Titik Sulit Dijangkau Oleh KPU Jombang

NetizenJombang.Com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Jombang distribusikan logistik bahkan di 9 titik lokasi tersulit Pemilihan Umum (Pemilu) pada Jumat (9/2/2024) pagi. Sebanyak 14 truk yang mengangkut logistik Pemilu. Pendistribusian pertama dilakukan oleh KPU di empat kecamatan, yakni Mojoagung, Mojowarno, Bareng dan Wonosalam. Secara simbolis Penjabat (Pj) Bupati Jombang Sugiat melakukan pemecahan kendi sebelum…

Read More

Polisi Berhasil Ringkus Penjual Narkoba Bermodus Tukar Ayam Jago di Jombang

NetizenJombang.Com – Satresnarkoba Polres Jombang kembali mengungkap peredaran narkotika sabu-sabu di wilayah setempat. Kali ini, modus pelaku menukar sabu dengan ayam jago. Kapolres Jombang AKBP Eko Bagus Riyadi mengungkapkan tersangka berinisial JZR (34) warga Desa Bandarkedungmulyo, Kecamatan Bandarkedungmulyo, kabupaten setempat. Dari tangan tersangka, polisi menyita barang bukti 10 paket sabu-sabu kemasan permen dengan berat total…

Read More

Polres Jombang Gelar Jalan Sehat Bersama Wartawan

NetizenJombang.Com – Suasana keakraban tersaji di Lapangan Mapolres Jombang saat jajaran Polres Jombang bersama Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dan Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) serta wartawan lain mengadakan Olahraga bersama peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 2024, Rabu (7/2/2024) pagi. Mengenakan pakaian atasan putih dan celana hitam, peserta Olahraga jalan sehat tampak antusias menyusuri rute yang…

Read More

Mapolres Jombang Peringati Hari Pers Nasional Bersama Awak Media

NetizenJombang.Com – Salah satu wartawan Jombang menerima doorprize berupa satu unit sepeda motor dari Kapolres Jombang. Hadiah tersebut diperoleh bersamaan dengan digelarnya peringatan Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2024 di Mapolres Jombang. Rabu (07/02/2024). Kapolres Jombang AKBP Eko Bagus mengatakan, pihaknya sengaja mengundang kalangan jurnalis yang bertugas di Kabupaten Jombang untuk bersama-sama memperingati HPN di…

Read More

Sadis! Tega Bacok Siapapun Didepannya, Gangster di Jombang Diringkus Polisi

NetizenJombang.Com – Polsek Peterongan brrsama Polres Jombang berhasil bekuk gangster sadis yang resahkan masyarakat di Kota Santri. Gangster yang mengatasnakan kelompoknya Team Guk Guk (TGG) ini berhasil digulung polisi pada 21 Januari 2024 lalu. Data yang dihimpun, ada 3 pellaku yang berhasil diamankan, masing-masing WN (20) warga Desa Tampingmojo, Tembelang. A (17) seorang remaja asal…

Read More

Tanaman Padi di Jombang Terancam Mati Akibat Terendam Banjir

NetizenJombang.Com – Tanaman padi di Dusun Tugu, Desa Tugusumberjo, Kecamatan Peterongan, Kabupaten Jombang terancam mati lantaran terendam banjir. Untung (60) salah seorang petani menyebut, banjir terjadi diduga lantaran curah hujan tinggi dalam sepekan terakhir dan saluran irigasi yang tidak memadai. “Hujan dari kemarin-kemarin sehingga banjir. Tidak ada pembuangan dan saluran irigasi yang kurang memadai,” ujarnya…

Read More

Pesan Pj Bupati Jombang Untuk Remaja Terlibat Gangster

NetizenJombang.Com – Sejumlah remaja terlibat Gangster di Jombang yang diamankan tim reskrim polsek Peterongan menjadi perhatian semua pihak. Tak terkecuali orang nomor satu di Kabupaten Jombang. Dalam sebuah kesempatan kunjungan di Sekolah SMPN 2 Jombang, Jumat (2/2/2024) Penjabat (Pj) Bupati Jombang Sugiat memberikan pesan menohok, patut untuk diperhatikan oleh semua kalangan remaja maupun pelajar. Pj…

Read More