Kejari Jombang! Menyambut Kunjungan Lapangan Dari Mahasiswa Hasyim Asy’ari
NetizenJombang.Com – Kejaksaan Negeri Jombang menerima kunjungan lapangan dari mahasiswa Universitas Hasyim Asy’ari Jombang terkait penelitian yang berjudul “efektivitas diversi dalam mewujudkan restorative justice pada sistem peradilan anak”, Rabu (3/12/2024). Dalam kesempatan tersebut, para mahasiswa ditemui oleh Kepala Kejaksaan Negeri Jombang Bapak Nul Albar, SH, MH, Kasi Tindak Pidana Umum Kejari Jombang Bapak Andie…