Terlibat Lakalantas, 2 Pemuda Pengendara Motor Meregang Nyawa Di Jombang

NetizenJombang.Com – Kecelakaan lalu lintas antara kendaraan sepeda motor dan truk terjadi di Jalan Raya Dusun Parimono, Desa Plandi, Kecamatan Jombang, Kabupaten Jombang, Jumat (17/5/2024) dini hari. Akibat kecelakaan, dua orang pemuda DD (21) Tahun warga Desa Peterongan dan MRA (20) Tahun asal Dusun Jajar, Desa Kepuhkembeng, keduanya warga Kecamatan Peterongan, Kabupaten Jombang harus meregang…

Read More

Musdes Bandarkedungmulyo! Warga Tanyakan Mekanisme Izin dan Amdal PT Platinum

NetizenJombang.Com – Musyawarah Desa (Musdes) Bandarkedungmulyo, Kecamatan Bandarkedungmulyo, Kabupaten Jombang, dengan tema mediasi antara warga, pemerintah Desa, dan investor perwakilan dari PT Platinum, warga menuntut kompensasi serta menanyakan mekanisme ketika mengurus izin pembangunan pabrik dan amdalnya, Selasa (14/5/2024). Sebanyak puluhan warga dari Dusun Bra’an, Desa Bandarkedungmulyo, hadir mengikuti undangan dari Pemdes Bandar yang sempat diundur sebelumnya,…

Read More

Soft Launching Mal Pelayanan Publik Jombang Oleh Pj Bupati Sugiat

NetizenJombang.Com – Meski Kabupaten Jombang belum memiliki Mal Pelayanan Publik (MPP) yang representatif, namun semangat memberikan pelayanan terbaik tetap diwujudkan. Baik melalui MPP Digital, juga MPP yang saat ini masih berada di kantor Dinas Penanaman Modal Dan  Perijinan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Jl. Presiden KH. Abdurrahman Wahid No.151 Jombang. Bertempat di halaman Kantor Dinas Penanaman…

Read More

Penyegaran Jabatan, Kapolres Pimpin Sertijab 8 Pejabat Utama dan 7 Kapolsek Jajaran Polres Jombang

NetizenJombang.Com – Kapolres Jombang AKBP Eko Bagus Riyadi, memimpin upacara serah terima jabatan (Sertijab) dua Kabag, tiga Kasat, tujuh Kapolsek serta tiga Kasi jajaran Polres Jombang. Upacara Sertijab yang berlangsung di lapangan apel Mapolres Jombang, Senin (13/5/2024). Upacara sertijab diikuti pejabat Polres Jombang. Mulai Wakapolres Jombang, Kompol Hari Kurniawan, para Kabag, para Kasat, ASN, serta…

Read More

Polisi Amankan Seorang Pemuda dan Ratusan Botol Miras dari Berbagai Merk

  NetizenJombang.Com – Polres Jombang menggerebek sebuah rumah warga yang digunakan sebagai tempat penyimpanan minuman keras (miras) pada Sabtu (11/4/2024) malam. Operasi tersebut dilakukan untuk cipta kondisi Kamtibmas di wilayah Kabupaten Jombang. Penggerebekan yang dilakukan Satuan Samapta Polres Jombang tersebut menemukan ratusan miras dari berbagai merek yang siap dijual tanpa izin. “Anggota kami mendapati rumah…

Read More

Owner Platinum Turun Langsung Melihat Rumah Warga Bandarkedungmulyo Yang Rusak

NetizenJombang.Com – Sekali lagi, beberapa aksi demo positif yang dilancarkan oleh Forum Komunikasi Warga Bandarkedungmulyo (FKWB) membuahkan hasil yang menguntungkan dan peduli dengan masyarakat bawah. Kali ini owner dari PT Platinum Cemerlang Indonesia turun langsung melihat rumah-rumah warga di Dusun Bra’an, Desa/Kecamatan Bandarkedungmulyo, Kabupaten Jombang yang rusak karena dampak pekerjaan kontruksi pembangunan pabrik di Desa…

Read More

CIptakan Transparansi, Koperasi Subur Gelar Rapat Anggota Tahunan (RAT)

NetizenJombang.Com – Koperasi Unit Desa Subur, Kecamatan Diwek, Kabupaten Jombang, menggelar Rapat Anggota Tahunan (RAT) tahun buku 2023 yang diadakan di aula gedung Koperasi unit Desa Subur di Desa Bandung Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang, kamis (9/5/2024). Kegiatan RAT ini merupakan ajang yang ditunggu-tunggu oleh para anggota koperasi Subur. Dalam rapat tahunan tersebut, dilakukan evaluasi kinerja…

Read More

Sumrambah Daftar Untuk Pilkada 2024 di DPC PDI Perjuangan Jombang

NetizenJombang.Com – Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kabupaten Jombang menerima pendaftaran Wakil Bupati Jombang periode 2019 – 2023 Sumrambah untuk maju pada kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Sumrambah didampingi oleh istri Wiwin Isnawati Sumrambah yang sekaligus Anggota DPRD Provinsi Jawa Timur periode 2024 – 2029 mengambil formulir pendaftaran sekaligus mendaftar di kantor DPC…

Read More

Budayawan Asal Jati Duwur Jombang Daftar Bacabup Diantar 2 Penari Topeng di DPC PDIP

NetizenJombang.Com – Seorang budayawan Wayang Topeng asal Desa Jati Duwur, Kecamatan Kesamben, Kabupaten Jombang, Isma Hakim Rahmat, biasa disapa Mas Hakim, mendaftar Bacabup di DPC PDIP Jombang, Jalan Pulo Lor, Rabu (8/5/2024) pukul 10.00 WIB. Mas Hakim yang diantar dua penari Topeng binaannya ini, mendatangi Kantor DPC PDIP Jombang untuk mengambil formulir penjaringan H-1 sebelum…

Read More